Subscribe

RSS Feed (xml)

Powered By

Skin Design:
Free Blogger Skins

Powered by Blogger

Rabu, 29 September 2010

BAGIAN REGISTRY

Dalam Windows XP, registry dibagi dalam 6 kelompok, berbeda dengan Windows versi sebelumnya (Windows NT/2000) yang hanya tebagi atas 5 bagian, bagian-bagian ini selalu dimulai dengan nama HKET_(root keys) atau kunci dasar dan kunci tingkat-atas (top-levels keys). adapun bagian pokok dari registry adalah sebagai berikut :


1. HKEY_CLASSES_ROOT
 HKEY_CLESSE_ROOT adalah bagian paling utama pada registry, bagian ini merupakan kumpulan yang mengepalai kunci akar. windows menggunakan kumpulan ini untul mengurus semua jenis file sebagai contoh, tempat dimana jenis file BMP dikenal pasti dan akan dibuka dengan program Windows "Paint". Karena banyak file yang berlainan jenis, daftar kunci di bawah HKEY_CLASSES_ROOT akan kehilangan begitu panjang. jika anada memasang program baru, daftar ini akan menjadi semakin panjang

2. HKEY_CURRENT_USER.
HKEY_CURRENT_USER merupakan tempat untuk menyimpan pengaturan tentang pengguna yang sedang mengoperasikan komputer. HKEY_CURRENT_USER adalh nama lain (alias) bagi HKEY_USERS. Jika pengguna sekarang mengubah sesuatu seperti Wallpaper, misalnya, Windows atau program akan menyimpan terlebih dahulu pengaturan tersebut di bawah HKEY_RURRENT_USER. Setlah pengguna sekarang log-off dari komputer, windows akan menyimpan semua konfigurasi tadi ke dalam profile di bawah HKEY_USERS secara permanen. Tujuannya ialah untuk memastikan setiap perubahan yang dilakukan hanya akan memberi kesan pada pengguna sekarang saja dan tidak pada setting bagi pengguna-pengguna lain.

3. HKEY_LOCAL_MACHINE.
HKEY_LOCAL_MACHINE menggunakan semua pengaturan tentang hardwere yang dipasang. semua pengaturan yang tersimpan adalah untuk pengguna.

4. HKEY_USERS
HKEY_USERS memiliki semua data pengaturan pengguna komputer. Pengaturan setiap pengguna (jika anda memasang lebig dari satu pengguna) akan disimpan dalam profile masing-masing. profile-Profile ini memiliki perbedaan pengaturan pada wallpaper, sound, warna yang digunakan, screen server, dan lain-lain.

5. HKEY_CURRENT_CONFIG
HKEY_CURRENT_CONFIG adalah nama lain (alias) bagi HKEY_LOCAL_MACHINE>Config>nnnn. nnnn ialah nomor profil yang mengandung profil hardwere yang dipasang. setiap mempunyai kunci tersendiri yang dipanggil 0001, 0002, dan sebagainya, berdasarkan di mana kita menyimpan konfigurasi profil.

6. HKEY_DYN_DATA
HKEY_DYN_DATA (Tidak terdapat dalam Windows NT/2000/XP) berfungsi sedikit berbeda dengan kunci-kunci yang lain. kunci ini adalah salinan sementara yang diperlukan supaya Windows dapat mengakses data registry dengan cepat. Ia dibuat pada waktu komputer dihidupkan (boot) dan akan disingirkan setelah komputer dimatikan (shutdown). Terdapat 2 anak kunci yang terdapat di bawahnya yaitu config Manager yang menyimpan pengaturan konfigurasi hardwere seperti yang dapat dilihat pada plug-and-play configuration manager. anak kunci yang satu lagi dipanggil Perf-Stats yang mengandung pengaturan tentang komponen network.

0 komentar:

Posting Komentar